Halo brosist.
Pernah gak kalian liat via media foto yang bertajuk "Colour Run"? Kalau pernah tau kan itu semacam event yang didalamnya ada unsur run alias lari & colouring atau mewarnai orang-orang yang saling melemparkan atau menyiramkan pewarna dalam berbagai warna baik berbentuk bubuk maupun cairan. Para peserta setalah acara biasanya mengupload foto-foto yang mereka capture pada event ini dengan disertai ungkapan status kegembiraan.
![]() |
Colour Run Indonesia Mulai Marak diselenggarakan |
FYS-Blog sebenarnya sempat browsing mengenai latar belakang perayaan ini Dan menemukan beberapa artikel lintas agama dengan bahasa inggris yang mempertanyakan haruskah atau bolehkah pemeluk agama selain Hindu melakukan Colour Run yang mempunyai konsep seperti Perayaan Holi ini. Namun FYS-Blog gak berani ambil kesimpulan mengenainya.
![]() |
Perayaan Holi |
![]() |
Colour Run 5K |
No comments:
Post a Comment